
Pengendalian Pandemi Corona di DKI Dapat Skor E, Terburuk di Indonesia
Wakil Menteri Kesehatan RI dr Dante Saksono Harbuwono mengatakan pengendalian pandemi COVID-19 di DKI Jakarta masuk dalam kategori yang buruk.
Wakil Menteri Kesehatan RI dr Dante Saksono Harbuwono mengatakan pengendalian pandemi COVID-19 di DKI Jakarta masuk dalam kategori yang buruk.
Sungai tersuci di India, Gangga, dipenuhi ratusan jenazah dalam beberapa hari terakhir. Ada yang terkubur sangat dangkal, ada yang mengapung begitu saja.
Seorang pasien Corona dilaporkan diperkosa oleh perawat di sebuah rumah sakit pemerintah di Bhopal, India, dan meninggal dunia 24 jam setelah insiden tersebut.
Birgaldo Sinaga wafat usai berjuang melawan Corona. Ia sempat menjadi relawan di Gugas COVID-19, mengantar makanan hingga menyemptot disinfektan, ini kisahnya.
Selain demam, kelelahan, dan batuk kering, terdapat gejala COVID-19 parah lainnya yang dapat mengancam dan harus segera mendapat pengawasan medis. Apa saja?
Varian Corona India sudah menyebar ke 49 negara. Situasi di India masih krisis, ratusan jenazah diduga Corona ditemukan mengambang di pantai.
Corona harian di Indonesia yang sebenarnya bisa 10 kali lipat lebih tinggi dari yang dilaporkan. Berdasarkan pemodelan epidemiologi, begini penjelasannya.
Lebih dari 4 ribu orang positif Corona di antara 6.742 pemudik. Kok bisa sih temuan kasus dari tes acak jauh di atas positivity rate harian RI?
Jumlah kasus virus Corona bertambah 4.585 kasus pada Minggu (18/4/2021). Total kasus positif menjadi 1.604.348 sembuh 1.455.065, dan meninggal 43.424.
Tren kasus Corona menurun, pakar epidemiologi menyebut puncak Corona di Indonesia sudah terlewati di Desember 2020. Begini perhitungannya.